Keren....Sisir ini Bisa Jadi Tempat Minuman

Di Terbitkan Ardana

BIASANYA sisir dipakai untuk menyisir rambut. Namun sisir yang satu ini bisa dipakai untuk menyimpan minuman.

 

Di luar negeri mencari cara bagaimana minuman alkohol bisa tersimpan rapih dan bisa dibawa kemana saja. Bahkan, selama ini minuman alkohol kerap disajikan di dalam botol kaca.

Kini, tak perlu khawatir, sebab minuman alkohol bisa disimpan di sebuah wadah berupa sisir. Upaya itu untuk menghilangkan kecurigaan dari pihak berwenang. Demikian dilansir Foodbeast, Sabtu (7/9/2013).

Bentuk botol yang terbilang unik ini memang sengaja didesaign secara khusus. Selain bisa dipakai untuk menyimpan minuman alkohol maupun jenis minuman lainnya, tempat minuman ini tetap bisa dipakai untuk menyisir rambut Anda.

Walaupun daya tampungnya tak sebesar botol minuman, alat multi fungsi ini dijual dengan harga 30 dollar Amerika atau setara dengan nilai 348 ribu rupiah.   (ftr)   



sumber | wowunic.blogspot.com | http://www.okefood.com/read/2013/09/07/299/862291/wow-sisir-bisa-buat-tempat-minuman

kabar silla 08 Sep, 2013


-
Source: http://wowunic.blogspot.com/2013/09/kerensisir-ini-bisa-jadi-tempat-minuman.html
--
Manage subscription | Powered by rssforward.com
Diterbitkan Oleh : Lebihunik.com

ARTIKEL TERKAIT