Apakah anda pernah melihat iklan melayang diblog ? Nah pada kesempatan kali ini saya akan memposting cara memasang iklan melayang di blog. Caranya cukup mudah kok tinggal lihat langkah - langkahnya di bawah ini, Ok langsung saja kita menuju ke TKP.
Langkah - langkahnya :
1. Buka Blogger.com
2. Tata Letak > Add Gadget > HTML / Javascript
2. Copy script dibawah
#gb{
position:fixed;
top:50px;
right:300px;
z-index:+1000;
}
* html #gb{position:relative;}
.gbcontent{
float:center;
border:2px solid #000000;
background:#ffffff;
padding:10px;
}
</style>
<script type="text/javascript" src="http://www.geocities.ws/reggy/ads.js"></script>
<div id="gb">
<div class="gbtab" onclick="showHideGB()"> </div>
<div class="gbcontent">
<div style="text-align:right">
<a href="javascript:showHideGB()">
Klik CLOSE Untuk Menutup </a>
</div>
<center>
<!----Kode iklan / like box / lainnya----->
</center>
<script type="text/javascript">
var gb = document.getElementById("gb");
gb.style.center = (30-gb.offsetWidth).toString() + "px";
</script></div></div>
NB :
Teks Berwarna biru : itu adalah Posisi iklan anda. Disini anda dapat mengaturnya sendiri apabila anda mengetahui mengenai CSS.
Teks Berwarna Merah : itu adalah tempat dimana anda menyimpan script iklan anda.
4. Simpan Dan lihat hasilnya.
Sekian dulu Tutorial cara memasang iklan melayang di blog.
Selamat mencoba dan semoga berhasil.
ARTIKEL TERKAIT
Tips Blog
- Cara Membuat Gallery Gambar Pada Blog
- Download 20 Template Blog Bertema Sport Gratis
- Download Template Blog Gratis Keren
- Download 30 Template Blog Premium
- Download Template Blog Keren
- Download 30 Template Blog Premium Gratis
- Cara Menambahkan Efek Petir Menyambar Di Blog
- Penyebab Blog Di Banned Atau Di Hapus Google
- Cara membuat Efek Loading Blog Seperti Windows 8 Keren
- Cara Memberikan Efek Shadow / Bayangan Pada Blog
- Kumpulan Efek - Efek Gambar Di Blog
- Cara Membuat Like Fanspage Facebook Melayang Di Blog
- Memasang Kode Warna di Blog
- Cara Mudah Membuat Tulisan Berjalan Di Address Bar Blog
- Cara Membuat Scroll Di Komentar Blog
- Cara Mudah Membuat Tag Cloud Berputar Di Blog
- Cara Mudah Menghindari Komentar Spam Di Blog
- Cara Membuat Ralated Post Artikel Terkait Di Bawah Postingan Blog
- Cara Membuat Link Text Berubah Warna - Warni Saat Di Sentuh Mouse
- Cara Memberikan Efek Lipatan Kertas Pada Ujung Blog
- Cara Merubah Icon Blogger Yang Ada Pada Address Bar Dengan Gambar Sendiri
- Cara Membuat / Memasang Read More Otomatis
- Cara Memasang Tombol Home, Back To Top, Back To Bottom Dan Reload Di Blog
- Cara Membuat Backlink Otomatis Ampuh